Breaking

Selasa, 19 September 2017

8 Alasan untuk mencintai buah aprikot

8 Alasan untuk mencintai buah aprikot - Hallo sahabat Cerita Dewasa, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul 8 Alasan untuk mencintai buah aprikot, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel KESEHATAN, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : 8 Alasan untuk mencintai buah aprikot
link : 8 Alasan untuk mencintai buah aprikot

Baca juga


8 Alasan untuk mencintai buah aprikot

Ligacapsa - Jika Anda sering berkunjung ke supermarket terutama supermarket yang menyediakan makanan segar, Anda pasti menyadari bahwa stok makanan segar ini dibanjiri dengan bermacam-macam buah import. Salah satu jenis buah yang mudah untuk Anda temui adalah buah aprikot. Rasa buah aprikot sendiri mirip dengan buah peach atau buah plum.

Di balik rasanya yang menyegarkan, buah ini ternyata tinggi akan manfaat sehat.  berikut adalah manfaat sehatnya.


Tinggi zat antioksidan

Zat antioksidan bermanfaat untuk menghalau radikal bebas di dalam tubuh, polusi udara, serta ekspos matahari yang berlebihan. Tingginya kadar beta karoten di dalamnya juga bermanfaat untuk menyehatkan mata Anda.

Menguatkan jantung

Tingginya kandungan vitamin C di dalam buah aprikot mampu memperlancar sirkulasi darah yang baik untuk kesehatan jantung. Kandungan seratnya juga baik untuk menekan tinggi kadar kolesterol yang mampu membahayakan kesehatan jantung.

Membuat tubuh terhidrasi dengan baik

Kandungan potasium di dalam buah aprikot mampu memperlancar regulasi sel yang bertugas untuk menjaga kandungan air dalam tubuh. Selain mampu menghidrasi tubuh dengan baik, buah aprikot juga mampu memperlancar sirkulasi darah dalam tubuh Anda.

Mempercantik kulit

Tak hanya mampu menyehatkan jantung, kandungan vitamin C dalam buah aprikot juga mampu membuat kulit Anda halus, cerah, dan bercahaya. Tingginya mineral di dalam buah aprikot juga dapat mempercantik kulit Anda.

Menyehatkan pencernaan

Selain kandungan serat tinggi di dalamnya, kandungan pektin dalam buah aprikot juga mampu membersihkan usus dan memperlancar gerakan peristaltik dalam usus. Sehingga kesehatan pencernaan Anda dapat terjaga.

Menguatkan otot

Buah aprikot sangat tinggi akan sifat anti-inflamasi di dalamnya yang mampu menyembuhkan peradangan sendi Anda. Selain itu, buah aprikot juga mengandung boron, suatu zat mineral yang menjaga kandungan kalsium dan magnesium dalam tubuh.

Rendah kalori

Tahukah Anda bahwa buah aprikot sangat rendah akan kalori. Satu buah aprikot hanya mengandung 17 kalori sehingga dapat Anda gunakan sebagai menu diet sehat Anda.

Mencegah anemia

Aprikot merupakan buah yang tinggi akan zat besi sehingga baik untuk meningkatkan kadar hemoglobin dalam tubuh yang baik untuk mencegah anemia dan meningkatkan sirkulasi darah dalam tubuh.







Demikianlah Artikel 8 Alasan untuk mencintai buah aprikot

Sekianlah artikel 8 Alasan untuk mencintai buah aprikot kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel 8 Alasan untuk mencintai buah aprikot dengan alamat link http://ligacapsapoker.blogspot.com/2017/09/8-alasan-untuk-mencintai-buah-aprikot.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar